Resep Ayam Suwir Bumbu Bali oleh Cut Ratu Dwina Sari
Inilah resep cara membuat Ayam Suwir Bumbu Bali. Resep Ayam Suwir Bumbu Bali yang dibuat oleh Cut Ratu Dwina Sari cukup untuk 4 Porsi.
Resep Ayam Suwir Bumbu Bali
Porsi: 4 Porsi
Bahan-bahan
- 1 Ekor Ayam
- Asam Jawa
- Garam
- 2 Batang Serai
- Daun Jeruk
- Jeruk Limau
- Bumbu Halus :
- 5 Cabai Rawit Merah
- 15 Cabai Merah Keriting
- 1 Ruas Kencur
- 6 Siung Bawang Putih
- 10 Siung Bawang Merah
- 200 ml Air
- 4 sdm minyak untuk menumis
Langkah
Cuci bersih Ayam lumuri dengan garam dan asam jawa secukupnya, kukus/goreng 10menit, suwir suwir, sisihkan
Siapkan bumbu halus, haluskan menggunakan blender
Tumis bumbu Halus, tambahkan serai dan daun jeruk, hingga mengeluarkan minyak
Masukkan Ayam yg sudah di suwir suwir aduk aduk hingga matang
Sajikan dengan jeruk limau dan Nasi panas
Demikianlah tadi Resep Ayam Suwir Bumbu Bali, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ayam Suwir Bumbu Bali diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Suwir Bumbu Bali - Cut Ratu Dwina Sari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Suwir Bumbu Bali - Cut Ratu Dwina Sari dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/01/resep-ayam-suwir-bumbu-bali-cut-ratu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.