Resep Bacem Ceker oleh syahriani ekha
Berikut ini resep memasak Bacem Ceker. Resep Bacem Ceker yang dibuat oleh syahriani ekha dapat disajikan 5 porsi.
Resep Bacem Ceker
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 5 potong Ceker Ayam
- 1 sendok teh Ketumbar
- 1 sendok teh Lada (Merica)
- secukupnya Gula Merah
- 2 lembar Daun Salam
- secukupnya Lengkuas (Laos)
- secukupnya Garam
Langkah
-
Pertama-tam siapkan semua bahan
-
Masukkan air ke panci kira-kira ceker tenggelam, masukkan ceker hidupkan kompor
-
Lanjutkan dengan memasukkan kerumbar dan merica (boleh bubuk atau hanya di geprek kasar)
-
Lanjutlagi memasukkan garam, gula, daun salam dan lengkuas, tunggu hingga mendidih dan bumbu meresap pastinya cakar sudak empuk
-
Seletah itu,, sajikan dengan bagitu saja, di panggang atau di goreng nyam nyam selamat mencobaaa :)
Itulah tadi Resep Bacem Ceker, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bacem Ceker diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bacem Ceker Karya syahriani ekha diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bacem Ceker Karya syahriani ekha dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/01/resep-bacem-ceker-karya-syahriani-ekha.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.