Resep Kastengel spesial oleh "D3$!~DR$?|@?@"
Inilah cara memasak Kastengel spesial. Resep Kastengel spesial yang dibuat oleh "D3$!~DR$?|@?@" bisa jadi 2 porsi.
Resep Kastengel spesial
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 500 gram tepung terigu protein rendah(kunci biru)
- 200 gram butter
- 200 gram keju edam
- 150 gram margarin
- 100 gram keju chedar
- 25 gram maizena
- 2 butir kuning telur
- 1 sachet dancow full cream(27 gr)
- 1 sdt kaldu ayam bubuk
- 1 sdt baking powder
- 1/2 sdt garam
- secukupnya keju chedar parut
- Bahan olesan :
- 2 butir kuning telur
- 1 sdm minyak goreng
- 3 tetes pewarna makanan(kuning tua)
Langkah
Keju chedar panggang 5 menit saja,biarkan dingin lalu campur dengan keju edam sisihkan.campur terigu, maizena, susu bubuk&baking powder aduk rata.
Kocok butter, margarin,kaldu ayam bubuk, garam&kuning telur kurleb 7 menit. Lalu masukan keju yg sudah dicampur kocok lg sebentar saja asal tercampur.
Masukan campuran tepung terigu aduk hingga rata.bentuk sesuai selera olesi bahan oles(campur semua bahan olesan aduk rata)taburi keju chedar parut.
Panggang kurleb 30 menit/hingga matang sesuai oven masing2.panaskan dl oven kurleb 15 sebelum kue dipanggang,berhubung saya pk oven jadul??alias oven tangkring biar matang nya merata,panggang 15 menit di rak bawah 15 menit di rak atas tp rak bawahnya dikosongkan.dijamin atas bawah matang sempurna dan kresss banget kejunya ??
Itulah tadi Resep Kastengel spesial, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kastengel spesial diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kastengel spesial - "D3$!~DR$?|@?@" diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kastengel spesial - "D3$!~DR$?|@?@" dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/01/resep-kastengel-spesial.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.