Resep Sambal Dabu Dabu #ala sarie shera Kiriman dari Sarie Shera

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sambal Dabu Dabu #ala sarie shera Kiriman dari Sarie Shera
  • Resep Sambal Dabu Dabu #ala sarie shera oleh Sarie Shera

    Berikut ini adalah resep memasak Sambal Dabu Dabu #ala sarie shera. Resep Sambal Dabu Dabu #ala sarie shera yang dibuat oleh Sarie Shera dapat disajikan 2 orang.



    resep lengkap untuk Sambal Dabu Dabu #ala sarie shera


    Resep Sambal Dabu Dabu #ala sarie shera


    Porsi: 2 orang

    Bahan-bahan

    1. 1 buah tomat merah besar iris kotak kecil kecil
    2. 6 siung bawang merah iris tipis
    3. 5-10 buah cabe rawit merah iris tipis (sesuai selera)
    4. 1 buah jeruk nipis
    5. 1/2 sdt Garam (secukupnya)
    6. 3 sdm minyak kelapa / minyak goreng biasa

    Cara Membuat

    1. Iris kotak kecil tomat, iris tipis bawang merah, iris tipis cabe rawit.

    2. Masukkan kedalam mangkok. Tambahkan garam. Aduk aduk sampai merata.

    3. Didihkan 3 sendok makan minyak kelapa, bila tidak ada pakai minyak goreng biasa. Guyurkan ke dalam irisan bahan di mangkok tadi aduk aduk hingga merata. Terakhir diberi perasan jeruk nipis. Aduk aduk. Jadi deh sambel dabu dabu ala sarie shera.

    4. Sajikan bersama ikan goreng, atau lele goreng atau ikan bakar. Dijamin nagiiiihhhh deh. Selamat mencoba.. ????????




    Demikianlah Resep Sambal Dabu Dabu #ala sarie shera, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Sambal Dabu Dabu #ala sarie shera diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambal Dabu Dabu #ala sarie shera Kiriman dari Sarie Shera diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sambal Dabu Dabu #ala sarie shera Kiriman dari Sarie Shera dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/03/resep-sambal-dabu-dabu-ala-sarie-shera.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.