Resep Klepon Dragon fruit oleh Babanya Belva
Berikut ini adalah resep cara membuat Klepon Dragon fruit. Resep Klepon Dragon fruit yang ditulis Babanya Belva bisa disajikan .
Resep Klepon Dragon fruit
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gram tepung beras ketan
- 100 gram tepung beras
- 1/2 buah naga, aja buat pewarna merah
- 2 sendok makan tepung honkwe
- secukupnya susu cair Full krim kira" aja
- 1/2 butir kelapa parut yg sudah di kupas
- secukupnya garam
- secukupnya gula Jawa, aren jg boleh
- 2 lembar daun pandan
Langkah
-
Hancurkan buah naga merah diblender atau di bejek sampai halus lalu masukan tepung beras ketan, tepung beras,honkwe ditambah susu + garam secukupnya
-
Kelapa yg sudah di parut kukus kira" 15 menit bersama dgn daun pandan dan ditambah sedikit garam
-
Setelah adonan Kalis potong gula Jawa/aren berbentuk dadu atau di gerus jg boleh, masukan di dalam adonan yg di bulatkan
-
Rebus adonan yg telah di bentuk bulat dan di beri gula kedlm air mendidih tunggu sampai bola" klepon mengambang ke permukaan lalu angkat dan di beri kelapa parut...selesai selamat mencoba
Demikianlah Resep Klepon Dragon fruit, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Klepon Dragon fruit diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Klepon Dragon fruit Karya Babanya Belva diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Klepon Dragon fruit Karya Babanya Belva dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/04/resep-klepon-dragon-fruit-karya-babanya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.