Resep Pudding Brownis oleh Sani Lestari
Inilah resep masakan Pudding Brownis. Resep Pudding Brownis yang dibuat oleh Sani Lestari bisa jadi .
Resep Pudding Brownis
Porsi:
Bahan-bahan
- bahan :
- 1 lt susu coklat ultra
- 2 bks agar2 swallow coklat
- 3 lembar roti tawar (buang pinggirannya)
- 2 sdm coklat bubuk (saya pakai van houten)
- 60 gram dcc
- 3 sdm gula pasir (sesuai selera)
- sejumput garam
Langkah
-
Blender roti, coklat bubuk, agar2 dan setengah susu cair, sampai halus
-
Campur setengah susu dan semua bahan yg sudah diblender ke dalam panci, aduk2 hingga mendidih, matikan api, lalu masukkan dcc aduk2 hingga dcc meleleh.
-
Tunggu hingga uap panasnya hilang, lalu cetak sesuai keinginan..
Itulah tadi Resep Pudding Brownis, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pudding Brownis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pudding Brownis By Sani Lestari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pudding Brownis By Sani Lestari dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/04/resep-pudding-brownis-by-sani-lestari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.