Resep Onde-onde Ketawa Keju Kiriman dari Anisa Nur Jannah (enchantiq)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Onde-onde Ketawa Keju Kiriman dari Anisa Nur Jannah (enchantiq)
  • Resep Onde-onde Ketawa Keju oleh Anisa Nur Jannah (enchantiq)

    Berikut ini resep Onde-onde Ketawa Keju. Resep Onde-onde Ketawa Keju yang dishare oleh Anisa Nur Jannah (enchantiq) bisa jadi .



    bahan dan cara membuat Onde-onde Ketawa Keju


    Resep Onde-onde Ketawa Keju


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 100 ml air
    2. 5 sdm gula pasir
    3. 150 gr keju cheddar (parut)
    4. 1 butir telur
    5. 2 sdm minyak goreng
    6. 300 gr tepung terigu serbaguna
    7. 1/2 sdt baking powder
    8. 1/4 sdt soda kue
    9. secukupnya Wijen putih
    10. 1/2 mangkuk air (utk pencelup)
    11. secukupnya Minyak goreng

    Langkah

    1. Rebus air+gula sampai semua gula larut,aduk rata, angkat. Dinginkan

    2. Ayak tepung terigu+BP+soda kue campur rata. Sisihkan.

      Kocok telur+minyak hingga rata, lalu masukkan sirup gula sedikit demi sedikit kocok sampai semua tercampur rata.

      Masukkan campuran tepung terigu,aduk rata dan terakhir masukkan keju parut, uleni dengan tangan sampai rata.

    3. Bentuk bulatan2 kecil, celupkan ke air, gulingkan dalam wijen sampai semua tertutup rata, lakukan sampai adonan habis

    4. Goreng dalam minyak panas dengan api kecil, goreng sampai berwarna kekuningan, angkat dan tiriskan.

      onde2 siap disajikan.

      *jangan menggunakan api yg besar, krn onde2 tdk akan ketawa dan akan cpt gosong
      *pd saat menggoreng jgn memasukkan bangak buletan, agar ketawanya sempurna




    Itulah tadi Resep Onde-onde Ketawa Keju, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Onde-onde Ketawa Keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Onde-onde Ketawa Keju Kiriman dari Anisa Nur Jannah (enchantiq) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Onde-onde Ketawa Keju Kiriman dari Anisa Nur Jannah (enchantiq) dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/06/resep-onde-onde-ketawa-keju-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.