Resep Donat kentang oleh Nurie Nuyie
Berikut ini adalah cara membuat Donat kentang. Resep Donat kentang yang ditulis Nurie Nuyie bisa jadi .
Resep Donat kentang
Porsi:
Bahan-bahan
- 250-300 gram Tepung terigu
- 2 biji Kentang
- 1 sdm munjung Susu bubuk (dancow)
- 1 biji Kuning telur
- Fermipan 1 sdt / 1/2 sdm
- 6 sdm Gula
- Garam (optional)
- secukupnya Air
- 3 sdm Mentega
- Topping:
- Ceres cokelat
- Keju
- batang Cokelat
- Tambahan:
- Inyak goreng untuk menggoreng
Cara Membuat
-
Kupas kentang, bersihkan, potong lalu rebus sampai empuk, setelah matang haluskan kentang, sisihkan
-
Campur tepung, gula, garam, susu bubuk, fermipan aduk rata
-
Masukan kutel, aduk rata, masukan kentang halus tadi, lalu masukan air secukupnya, aduk lagi sampai tercampur rata,
-
Terakhir masukan mentega, uleni sampai kalis, aq pakai mikser, ga kuat manual
-
Setelah kalis, tutup adonan pakai kain yg dibasahkan, lalu diamkan selama 45-1 jam
-
Setelah mengembang 2x lipat, kempeskan adonan, jgn lupa tngan sllu baluri pakai tepung setiap megang adonan,
-
Bulat2kan adonan sesuai selera atau mau ditimbang biar sma,
-
Setelah slsai dibentuk, tutup lagi dan diamkan 15 menit
-
Lalu goreng di minyak panas,
-
Jgn sering bolak balik donat ketika menggoreng krna akan meresap minyak banyak,
-
Matang, angkat, diamkan biar dingin, kaku kasih toping sesuai selera
Demikianlah tadi Resep Donat kentang, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Donat kentang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Donat kentang Karya Nurie Nuyie diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Donat kentang Karya Nurie Nuyie dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/07/resep-donat-kentang-karya-nurie-nuyie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.