Resep Klappertaart unbaked 1 telor oleh vina septiana
Dibawah ini adalah resep cara membuat Klappertaart unbaked 1 telor. Resep Klappertaart unbaked 1 telor yang dibuat oleh vina septiana dapat disajikan 3 porsi.
Resep Klappertaart unbaked 1 telor
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- 500 ml air kelapa
- 5 sdm susu bubuk
- 50 gr tep custard(atau maizena)
- 35 gr tep.terigu
- 1 btr telor
- 2 buah kutel
- 1/4 sdt garam
- 5 sdm gulpas
- 100 gr air klapa
- 1 butir kelapa muda,ambil daging nya
- 1/2 sdt vanili cair
- 50 gr kismis
- 100 gr mentega (saya 50gr)
- topping:
- kismis/almond slice/keju parut
- note:
- klo ga pake custard boleh tmbahkan bbrapa tetes pewarna makanan KUNING
Cara Membuat
-
Campur 500ml air klapa dg susu bubuk,aduk rata. Sisihkan
-
Diwadah lain campur: Terigu,tep. Custard,telor,air klapa 100ml (aduk2 rata). Tambahkan gula,garam,vanili cair. Aduk2 rata
-
Ambil panci,masukkan larutan telor+tepung,aduk2 rata.. tambahkan larutan air klapa+susu bu2k,kmbali aduk rata. Masak sampe mengental,dg api kcil smbil d aduk searah agar tdk pecah
-
Kl uda mngental masukkan kismis dan kelapa. aduk rata. Tambahkan mentega,aduk2 lagi. Tuang k wadah/alfoil,beri topping. Dinginkan,siap diniknati
-
Topping sngaja g sya ksh bubuk kyu manis cz gk suka(boleh pke y,.)
-
Ikutin resep aslinya y buibu,.
-
Klo pke telur sprti d resep psti mkin licin di lidah n mkin lumer
-
Yuuummmmmmy.....
Itulah tadi Resep Klappertaart unbaked 1 telor, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Klappertaart unbaked 1 telor diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Klappertaart unbaked 1 telor By vina septiana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Klappertaart unbaked 1 telor By vina septiana dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/07/resep-klappertaart-unbaked-1-telor-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.