Resep Mango Sticky Rice Karya Dapur Elva

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Mango Sticky Rice Karya Dapur Elva
  • Resep Mango Sticky Rice oleh Dapur Elva

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Mango Sticky Rice. Resep Mango Sticky Rice yang dibuat oleh Dapur Elva cukup untuk 6 porsi.



    cara membuat Mango Sticky Rice


    Resep Mango Sticky Rice


    Porsi: 6 porsi

    Bahan-bahan

    1. 150 gram beras ketan
    2. 1/2 sdt garam
    3. Secukupnya air
    4. 150 gram susu cair
    5. 2 sdm gula putih
    6. 1/2 sdt maizena
    7. Secukupnya vanili
    8. 1 buah mangga
    9. 1 kuning telur

    Cara Membuat

    1. Cuci bersih beras ketan, lalu masak beras ketan di dalam magic com, takaran air seperti memasak nasi biasa

    2. Cetak nasi ketan kedalam cetakan

    3. Campurkan susu cair, gula, maizena, kuning telur, aduk rata diatas kompor sampai matang, tiriskan

    4. Kupas mangga dan potong-potong berbentuk stik

    5. Sajikan nasi ketan, mangga, dan fla diatasnya, enak dimakan dingin




    Demikianlah Resep Mango Sticky Rice, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Mango Sticky Rice diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mango Sticky Rice Karya Dapur Elva diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Mango Sticky Rice Karya Dapur Elva dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/07/resep-mango-sticky-rice-karya-dapur-elva.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.