Resep Gogos / gogoso / lalampa / lemper bakar oleh Ismi Sabrina Ayunani
Inilah resep Gogos / gogoso / lalampa / lemper bakar. Resep Gogos / gogoso / lalampa / lemper bakar yang dibuat oleh Ismi Sabrina Ayunani bisa disajikan .
Resep Gogos / gogoso / lalampa / lemper bakar
Porsi:
Bahan-bahan
- 300 gr beras ketan
- secukupnya santan
- 1 serai
- 2 daun jeruk
- secukupnya garam
- isian:
- 100 gr ikan (sy pake ikan cakalang)
- 1 serai untuk merebus
- air asam untuk merebus
- secukupnya garam
- bumbu:
- 3 cabe merah keriting
- 4 bawang merah
- 3 bawang putih
- secukupnya gula merah
- secukupnya garam
- secukupnya minyak goreng
Langkah
Cuci bersih ketan, aron dg santan, serai, daun jeruk dan garam. Lalu kukus hingga matang
Bersihkan ikan, rebus dg air asam + serai. Kasi garam secukupnya. Angkat dan tiriskan lalu suwir2
Haluskan bumbu, tumis hingga wangi. Masukkan ikan suwir. Oseng2,,beri garam. Tes rasa cicipi
Layukan daun bs dijemur atau dikasi langgar diatas nyala kompor. Potong2 10cm untuk lapis bagian dalam
Letakkan ketan dan isian seperti difoto.
Lalu gulung
Lapis lg dg daun yg lebih lebar, gulung lalu sematkan ujungnya, tusuk dg lidi atau pake klip
Lakukan hingga habis. Sy td jadi 13 bungkus
Lalu dipanggang, sy panggang dg arang tempurung
Demikianlah Resep Gogos / gogoso / lalampa / lemper bakar, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Gogos / gogoso / lalampa / lemper bakar diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gogos / gogoso / lalampa / lemper bakar Dari Ismi Sabrina Ayunani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Gogos / gogoso / lalampa / lemper bakar Dari Ismi Sabrina Ayunani dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/08/resep-gogos-gogoso-lalampa-lemper-bakar.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.