Resep Cilok Crispy Isi Daging Sapi Dengan Saus Bolognese Dari puji pangestu

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cilok Crispy Isi Daging Sapi Dengan Saus Bolognese Dari puji pangestu
  • Resep Cilok Crispy Isi Daging Sapi Dengan Saus Bolognese oleh puji pangestu

    Dibawah ini adalah resep memasak Cilok Crispy Isi Daging Sapi Dengan Saus Bolognese. Resep Cilok Crispy Isi Daging Sapi Dengan Saus Bolognese yang dibuat oleh puji pangestu cukup untuk .



    gambar untuk resep Cilok Crispy Isi Daging Sapi Dengan Saus Bolognese


    Resep Cilok Crispy Isi Daging Sapi Dengan Saus Bolognese


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan adonan cilok :
    2. 250 gr tepung sagu tani
    3. 250 gr tepung terigu
    4. 1 butir telur
    5. 1 sdt lada bubuk
    6. 5 siung bawang putih dihaluskan
    7. 1 kotak maggi kaldu sapi
    8. 250 ml air panas
    9. daun bawang diiris tipis-tipis
    10. garam
    11. 2 sdm minyak goreng
    12. 100 gr tepung terigu, buat adonan basah sebagai bahan pencelup
    13. 200 gr tepung roti kasar
    14. secukupnya minyak goreng
    15. bahan isian :
    16. 100 gr daging sapi cincang
    17. 1 sdt lada
    18. garam
    19. saus bolognese :
    20. 2 buah tomat di blender 200ml air
    21. 50 gr saus tomat
    22. 50 gr daging cincang
    23. 1/4 bawang bombay di cincang
    24. 1 sdm butter
    25. 1/2 sdt lada bubuk
    26. Gula
    27. garam

    Langkah

    1. Adonan isi : Campurkan daging dengan garam dan lada, bentuk bulat-bulat kecil, sisihkan.

    2. Adonan cilok : Larutkan kaldu blok dalam 100ml air mendidih, tambahkan bawang putih dan lada, aduk merata kemudian matikan api. Tambahkan 100gr tepung terigu. Aduk hingga tidak ada gumpalan. Diamkan hingga dingin kemudian masukan telur dan daun bawang, tambahkan sisa tepung terigu dan sagu secara bertahap sambil di uleni hingga kalis. Bentuk adonan pipih kemudian tambahkan isian, lalu rapatkan dan bentuk bulat sampai daging tertutup adonan. Lakukan hingga selesai.

    3. Rebus cilok dalam air mendidih, tambahkan 2sdm minyak goreng. Rebus hingga mengapung kemudian tiriskan, bila sudah dingin, celupkan kedalam adonan basah, kemudian ke tepung roti. lakukan 2x hingga selesai. Goreng cilok hingga keemasan kemudian tiriskan.

    4. Saus bolognese : tumis bawang bombay dengan butter hingga layu, tambahkan lada dan garam. Masukan daging cincang, masak hingga berubah warna, tambahkan saus tomat dan jus tomat. Masak hingga mengental.

    5. Hidangkan cilok dengan saus bolognese.




    Demikianlah tadi Resep Cilok Crispy Isi Daging Sapi Dengan Saus Bolognese, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Cilok Crispy Isi Daging Sapi Dengan Saus Bolognese diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cilok Crispy Isi Daging Sapi Dengan Saus Bolognese Dari puji pangestu diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cilok Crispy Isi Daging Sapi Dengan Saus Bolognese Dari puji pangestu dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/10/resep-cilok-crispy-isi-daging-sapi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.