Resep Crumble Brownies & Cheese ?? oleh Devi Yovinta
Berikut ini resep Crumble Brownies & Cheese ??. Resep Crumble Brownies & Cheese ?? yang ditulis Devi Yovinta bisa menjadi 16 potong.
Resep Crumble Brownies & Cheese ??
Porsi: 16 potong
Bahan-bahan
- 2 butir telur
- 50 gram tepung kunci
- 50 gr almond bubuk
- 50 gr crumble
- 1 sdm susu bubuk
- 2 sdm coklat bubuk
- 100 gr gula pasir (me: 80gr)
- 50 gr mentega, cairkan dengan cara di tim
- 40 ml minyak goreng
- 160 gr dcc (me: silverqueen & nuttela)
- 2 sdm rum essence (optional)
- 40 gr keju parut
Langkah
-
Mentega, minyak, dcc campur jadi satu, cairkan dgn cara di tim, dinginkan, sisihkan
-
Ayak terigu, coklat bubuk, susu, almond powder, sisihkan
-
Bahan crumble: oat, biskuit mari hancurkan, kayu manis bubuk, meses, gula palem aduk
-
Mix telur dan gula pasir sampai mengembang (5-10menit)
-
Masukan ayakan tepung aduk dg spatula
-
Masukan sisa bahan yg lain, dcc, mentega, minyak yg telah dicairkan, rum essence, crumble
-
Panggang dalam oven 40 menit, 180 dercel (sesuaikan oven masing masing)
-
Tes tusuk, keluarkan setelah matang
-
Sajikan, selamat mencoba..????
Itulah Resep Crumble Brownies & Cheese ??, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Crumble Brownies & Cheese ?? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Crumble Brownies & Cheese ?? Oleh Devi Yovinta diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Crumble Brownies & Cheese ?? Oleh Devi Yovinta dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/10/resep-crumble-brownies-cheese-oleh-devi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.