Resep Banana Muffin oleh Cooking with Sheila
Berikut ini cara membuat Banana Muffin. Resep Banana Muffin yang dibuat oleh Cooking with Sheila bisa disajikan .
Resep Banana Muffin
Porsi:
Bahan-bahan
- 3-4 buah (kurleb 600 gram) pisang, kupas dan haluskan dengan garpu
- 120 mL minyak sayur/kelapa/canola/jagung
- 2 butir telur, kocok
- 250 gram tepung terigu serba guna
- 100 gram gula kastor atau gula pasir atau brown sugar
- 1/2 sdt soda kue
- 1 sdt baking powder
- 1/2 sdt garam
- 1 sdt vanilla extract
- 75 gram chocolate chips dan extra untuk topping
- 75 gram keju cheddar, potong dadu kecil dan extra parutan keju untuk topping
Langkah
-
Panaskan oven pada suhu 200oC. Siapkan 15 gelas muffin. Hancurkan pisang dan campurkan dengan minyak, telur dan vanilla extract. Ayak tepung, garam, baking soda dan baking powder ke dalam mangkuk. Tambahkan adonan telur dan aduk rata. Bagi adonan menjadi dua. Satu tambahkan chocolate chips dan keju ke satunya. Bagi ke dalam mangkuk muffin. Gunakan sendok ice cream lebih praktis. Beri topping. Panggang selama 25-30 menit. Dinginkan sebentar dan sajikan sebagai snack pagi atau sor
Demikianlah tadi Resep Banana Muffin, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Banana Muffin diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Banana Muffin - Cooking with Sheila diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Banana Muffin - Cooking with Sheila dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/12/resep-banana-muffin-cooking-with-sheila.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.