Resep Makroni skutel kukus oleh Dania Purnamasari
Berikut ini resep memasak Makroni skutel kukus. Resep Makroni skutel kukus yang dibuat oleh Dania Purnamasari dapat disajikan 3x makan.
Resep Makroni skutel kukus
Porsi: 3x makan
Bahan-bahan
- 1 genggam Makroni gluten free
- 3 genggam ayam cincang , (kepalan tangan baby N)
- 2 butir telur kampung
- secukupnya keju chedar
- 2 buah jamur championg
- 1 siung bawang putih
- sedikit oregano
- sejumput lada putih bubuk
Langkah
Rebus makroni sampai kurang dari aldante
Kocok telur di panci tempat kukus. Campurkan oregano, lada, dan bawang putih.
Parut keju dan aduk rata dengan campuran telur.
Cincang jamur. Lalu masukkan kecampuran telur
Masukkan ayam dan makroni kedalam campuran telur. Aduk rata
Kukus kurang lebih 30menit. Siap dihidangkan
Demikianlah Resep Makroni skutel kukus, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Makroni skutel kukus diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Makroni skutel kukus Oleh Dania Purnamasari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Makroni skutel kukus Oleh Dania Purnamasari dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/12/resep-makroni-skutel-kukus-oleh-dania.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.