Resep Chai kwe/choi pan sambal tomat

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Chai kwe/choi pan sambal tomat
  • Resep Chai kwe/choi pan sambal tomat oleh Sofia #usahakuerumahan

    Inilah resep cara membuat Chai kwe/choi pan sambal tomat. Resep Chai kwe/choi pan sambal tomat yang dishare oleh Sofia #usahakuerumahan cukup untuk .



    cara membuat Chai kwe/choi pan sambal tomat


    Resep Chai kwe/choi pan sambal tomat


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 200 gr tepung beras
    2. 30 gr kanji
    3. Sejumput garam
    4. 100 ml minyak goreng
    5. 400 ml air
    6. Untuk isi
    7. 500 gr bengkoang iris korek api
    8. 1/2 sdt merica
    9. 1 sdt garam
    10. 1 sdt gula
    11. 3 siung bawang putih
    12. 3 siung bawang merah

    Cara Membuat

    1. Bahan isi;y haluskan bawang merah dan putih,tumis masukkan garam,lada dan gula masak sampai harum dan masukkan bengkoang masak sampai matang
    2. Bahan kulit; aduk semua bahan diatas api kecil sampai kalis
    3. Ambil adonan lumuri dengan tepung kanji supaya waktu di cetak tidak lengket ditangan, pipihkan adonan lalu isi dengan bahan isian lipat 2 seperti pastel
    4. Kukus lebih kurang 15 menit,kukusannya dialasi dengan daun pisang yang sudah di olesi minyak,supaya tidak lengket...
    5. Sambal tomat...haluskan 1 buah tomat,100 gr cabe merah kriting,4 siung bawang putih,4 siung bawang merah, garam secukupnya dan gula secukupnya,semua bahan ditumis sampai matang ya.....



    Demikianlah Resep Chai kwe/choi pan sambal tomat, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Chai kwe/choi pan sambal tomat diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Chai kwe/choi pan sambal tomat diatas pada kategori resep berikut ini
           

    Anda sedang membaca Resep Chai kwe/choi pan sambal tomat dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/01/resep-chai-kwechoi-pan-sambal-tomat.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.