Resep Bolu kukus mawar lembuuuttt oleh Maureen Nilamsari
Berikut ini cara membuat Bolu kukus mawar lembuuuttt. Resep Bolu kukus mawar lembuuuttt yang dibuat oleh Maureen Nilamsari bisajadi 15 porsi.
Resep Bolu kukus mawar lembuuuttt
Porsi: 15 porsi
Bahan-bahan
- 200 gr tepung segitiga biru
- 150 gr gula pasir
- 1 sachet SKM diberi air 150 ml
- 1 sdt ovalet
- 2 butir telor
- secukupnya vanili
- pewarna makanan:
- saya pakai pasta pandan,strawberry,moca
Cara Membuat
- Mixer telor,gula,ovalet,vanili selama 5 menit dengan speed paling tinggi
- Masukan tepung dan susu yang sudah dicampur dengan air sedikit sedikit dengan speed rendah selama 5 menit
- Bagi adonan menjadi 3
- Dan beri pewarna yang disukai
- Beri minyak pada cetakan dan adonan siap dituangkan di cetakan
- Panaskan dandang
- Masukkan cetakan yang berisi adonan kemudian kukus dengan api sedang selama 10 menit
- Saya pakai dandang kotak yang ukuran 40x40 dan sebelum saya masukkan adonan,tutup dandang aku lap dl biar kering kemudian kukus
- Ingat ya waktu ngukus api sedang biar tidak pecah atau mekar
- Setelah 10 menit,api dimatikan,dan biarkan di dalam dandang beberapa menit tapi tutup dibuka kemudian angkat dan siap disajikan
Itulah Resep Bolu kukus mawar lembuuuttt, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bolu kukus mawar lembuuuttt diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu kukus mawar lembuuuttt diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu kukus mawar lembuuuttt dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/02/resep-bolu-kukus-mawar-lembuuuttt.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.