Resep Soto Kudus

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Soto Kudus
  • Resep Soto Kudus oleh Laily Agustien (Ummifaizfaqih)

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Soto Kudus. Resep Soto Kudus yang ditulis Laily Agustien (Ummifaizfaqih) cukup untuk .



    resep masakan Soto Kudus


    Resep Soto Kudus


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 ptg dada ayam
    2. 6 butir bawang merah, iris tipis
    3. 3 siung bawang putih, memarkan
    4. 1 ruas jari jahe, memarkan
    5. 1/2 sdt lada bubuk
    6. Secukupnya garam dan gula
    7. 1 btg serai, memarkan
    8. 1500 ml air
    9. Secukupnya minyak untuk menumis
    10. Bumbu Halus:
    11. 1 sdt ketumbar
    12. 1/2 sdt biji jinten
    13. 6 butir kemiri
    14. Pelengkap:
    15. 100 gram taoge, bersihkan dan seduh air panas
    16. 3 butir telur rebus
    17. 1 batang daun seledri, iris halus
    18. 1 siung bawang putih goreng
    19. 1 buah jeruk nipis irisan
    20. sesuai selera sambal cabe rawit
    21. secukupnya kecap manis

    Cara Membuat

    1. Rebus ayam dalam air mendidih hingga setengah matang
    2. Tumis bawang merah, bawang putih yang sudah dimemarkan, jahe, serai dan bumbu halus sampai harum
    3. Masukkan tumisan bumbu ke dalam rebusan ayam. Tambahkan garam, gula dan lada bubuk. Masak sampai ayam empuk dan kaldu mendidih. Matikan api. Angkat ayam, suwir-suwir. Sisihkan
    4. Tata suwiran ayam dalam mangkuk bersama pelengkap kemudian siram dengan kuah soto. Taburi dengan daun seledri dan bawang putih goreng. Sajikan dengan sambal dan irisan jeruk nipis



    Demikianlah tadi Resep Soto Kudus, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Soto Kudus diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto Kudus diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Soto Kudus dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/02/resep-soto-kudus.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.