Resep Gorengan Cita Rasa Tegal Laka Laka :D oleh Ny. Helmi A
Berikut ini resep masakan Gorengan Cita Rasa Tegal Laka Laka :D. Resep Gorengan Cita Rasa Tegal Laka Laka :D yang dibuat oleh Ny. Helmi A dapat disajikan 3 porsi.
Resep Gorengan Cita Rasa Tegal Laka Laka :D
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- 6 potong Tempe
- 5 potong Tahu, Iris Bagi 2
- 10 potong Gembus / Menjes / Ampas Tahu (Ukuran Kecil)
- 4 potong Tahu Gambir, Iris Bagi 2
- 2 cm Kunyit
- 4 siung Bawang Merah
- 2 Siung Bawang Putih
- 1/2 butir Kemiri
- 1 sdt Ketumbar
- Garam, Gula, Masako, Air
- 6 sdm Tepung Beras
- 5 sdm Tepung Terigu
- 5 helai Kucai, Cuci Potong2
- Minyak Goreng
Langkah
-
Haluskan Bawang, Kemiri, Ketumbar dan Kunyit. Siapkan Tepung Terigu dan Tepung Beras di Satu Wadah Yang Berisi Potongan Kucai. Masukkan Bumbu Halus.
-
Beri Garam, Gula, Masako dan Air Secukupnya Sampai Adonan Sedikit Mengental. Tidak Terlalu Cair. Cek Rasa. Bila Rasa Sudah Pas. Masukan Potongan Tempe, Tahu, Gembus/Menjes. Bolak Balik.
-
Lalu Goreng dgn Api Panas. Goreng Sampai Kering dan Matang. Sajikan Selagi Hangat dengan Cocolan Kecap Pedas. Mantabbb.. Sederhana dan Nikmat.
Demikianlah Resep Gorengan Cita Rasa Tegal Laka Laka :D, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Gorengan Cita Rasa Tegal Laka Laka :D diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gorengan Cita Rasa Tegal Laka Laka :D Karya Ny. Helmi A diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Gorengan Cita Rasa Tegal Laka Laka :D Karya Ny. Helmi A dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/03/resep-gorengan-cita-rasa-tegal-laka.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.