Resep Marmer Cake oleh Mamina AlessRegen
Berikut ini cara memasak Marmer Cake. Resep Marmer Cake yang dishare oleh Mamina AlessRegen cukup untuk .
Resep Marmer Cake
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan A
- 200 gr gula pasir
- 5 btr putih telur
- Bahan B
- 250 gr butter / margarin
- 50 gr gula halus
- Bahan C
- 5 btr kuning telur
- Bahan D
- 200 gr tepung terigu
- 40 gr tepung maizena
- 30 gr susu bubuk
- 1 sachet vanilli
- Bahan E
- 75 gr dcc - lelehkan
- 1 sdm pasta coklat
Cara Membuat
-
Siapin dulu bahan2nya ya.
-
Kocok Bahan A sampe stiff peak
-
Setelah stiff peak gini, sisihkan dl ya.
-
Kocok Bahan B sampe mengembang dan warnany sa pucet.
-
Naah warnanya sudah terlihat pucet nih moms.
-
Masukkan Bahan C, satu persatu ya jgn sekaligus.
-
Masukkan Bahan D, aduk sampe rata.
-
Masukkan Bahan A tadi, aduk balik smpe bener2 rata.
-
Ambil beberapa sendok adonan dan campur dg Bahan E, aduk rata.
-
Tuang selang seling.
Demikianlah tadi Resep Marmer Cake, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Marmer Cake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Marmer Cake Oleh Mamina AlessRegen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Marmer Cake Oleh Mamina AlessRegen dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/03/resep-marmer-cake-oleh-mamina-alessregen.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.