Resep Marmer cake / Zebra cake oleh Fatchiyah Martak
Berikut ini resep memasak Marmer cake / Zebra cake. Resep Marmer cake / Zebra cake yang ditulis Fatchiyah Martak bisajadi 18-20 potong.
Resep Marmer cake / Zebra cake
Porsi: 18-20 potong
Bahan-bahan
- 150 gram Tepung terigu
- 150 gram Gula pasir
- 150 gram mentega (dicairkan)
- 6 btr Telur
- 1 sdm SP
- 1 sdt Baking Powder
- 1 sdm Susu Bubuk
- 1 sdm Maizena
- 2 tube Vanili bubuk
Cara Membuat
- Mixer telur, gula, sp,vanili, kurang lebih 15menit hingga mengembang
- Masukkan campuran tepung (tepung+baking powder+susu bubuk+maizena) dg kecepatan sedang, jangan terlalu lama pokok nya sampai tercampur rata
- Terakhir masukkan mentega cair dengan kecepatan sedang sampai tercampur rata
- Ambil sedikit adonan untuk diberi warna coklat gunakkan pasta, atau coklat bubuk
- Masukkan loyang bahan kuning hingga habis lalu setelah selesai masukkan bahan coklat dengan membuat pola bulat2 atau sesuai selera, saya tambahi choco cips karena saya suka coklat hihihi
- Oven sekitar 20-30 menit, disini saya menggunakan kompor dengan api sedang cenderung kecil, sambil bisa dicek menggunakan lidi bila bahan tidak menempel pada lidi berarti sudah matang
- Marmer cake siap di hidangkan bersmaa teh atau kopi kesukaan anda
Itulah Resep Marmer cake / Zebra cake, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Marmer cake / Zebra cake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Marmer cake / Zebra cake diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Marmer cake / Zebra cake dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/03/resep-marmer-cake-zebra-cake.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.