Resep Mendut isi enten2 oleh olive bunda qonita
Dibawah ini adalah cara memasak Mendut isi enten2. Resep Mendut isi enten2 yang dibuat oleh olive bunda qonita bisa disajikan .
Resep Mendut isi enten2
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 gelas tepung ketan
- 1 bks kara 65ml
- secukupnya air matang
- 1/4 sdt garam
- vanilli bubuk (me:skip)
- secukupnya daun pisang di kukus/dijemur supaya layu
- minyak goreng untuk mengoles daun pisang
- pewarna pink rose
- ??bahan enten2:
- 1/4 butir kelapa parut
- 1 bh gula merah sisir kurleb 150 gr
- 1 bh kayu manis/daun pandan
- sedikit garam
- 150 ml air
Langkah
-
Enten2:campur semua bahan,masak dengan api kecil sampe air saat(habis) sambil terus diaduk.test rasa jika ragu dengan rasa manis yang diinginkan
-
Campur tepung ketan,santan,pewarna,garam.tambahkan air sedikit demi sedikit sampe adonan tercampur rata,kalis dan tidak terlalu lembek.
-
Olesi daun pisang dengan minyak goreng,ambil 1 sendok adonan,beri enten2 lalu tutup dengan 1 sendok adonan,bungkus.lakukan sampe adonan habis.
-
Panaskan kukusan.kukus kue mendut 20-30 menit
Itulah tadi Resep Mendut isi enten2, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Mendut isi enten2 diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mendut isi enten2 - olive bunda qonita diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mendut isi enten2 - olive bunda qonita dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/03/resep-mendut-isi-enten2-olive-bunda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.