Resep Sambel Lele oleh @Aniezafa13
Berikut ini resep Sambel Lele. Resep Sambel Lele yang dishare oleh @Aniezafa13 dapat disajikan .
Resep Sambel Lele
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg ikan lele yang sudah bersih (7 ekor) lumuri bumbu ikan
- 100 gr cabe merah
- 50 gr cabe rawit
- 4 bawang merah
- 3 bawang putih
- 1 batang serai (geprek)
- 1 ruas lengkuas (geprek)
- 1 bks masako ayam / garam
- 1 sdt mecin
- 1 sdt gula
- 1 bks bumbu ikan(saya pake racik)
Cara Membuat
- Lele yang sudah bersih, taburi bumbu ikan racik, diamkan 5 menit lalu goreng hingga kering, tiriskan
- Giling smua bumbu halus, lalu tumis dan masukan lengkuas dan serai aduk hingga matang/tekstur pecah
- Masukan smua penyedap, tes rasa, masukan ikan lele aduk perlahan dan merata, tiriskan, lele siap dinikmati
Itulah Resep Sambel Lele, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sambel Lele diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambel Lele diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sambel Lele dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/03/resep-sambel-lele.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.