Resep Cimol Anti Meledak oleh Mommy Arkha
Dibawah ini adalah resep masakan Cimol Anti Meledak. Resep Cimol Anti Meledak yang dibuat oleh Mommy Arkha bisa menjadi .
Resep Cimol Anti Meledak
Porsi:
Bahan-bahan
- 15 sdm Tepung Tapioka
- 5 sdm Tepung Terigu
- 3 siung Bawang putih
- Secukupnya garam
- Secukupnya Merica bubuk
- Secukupnya penyedap rasa
- Bumbu Rasa Balado/pedas
- Minyak Goreng
- Air Panas
Cara Membuat
- Haluskan bawang putih.
- Masukan ke dalam wadah tepung terigu, tapioka, garam, penyedap, bawang putih, mrica bubuk. Lalu beri air panas sedikit demi sedikit. Uleni hingga tepung tidak mudah menempel.
- Bentuk bundar-bundar di wadah yg di beri sedikit tepung terigu agar tidak menempel.
- Siapkan minyak goreng dengan api kecil. Kemudian goreng cimol yang telah dibentuk bundar.
- Setelah matang beri perasa bubuk bisa balado atau pedas sesuai selera.
Demikianlah Resep Cimol Anti Meledak, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cimol Anti Meledak diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cimol Anti Meledak diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cimol Anti Meledak dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/04/resep-cimol-anti-meledak.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.