Resep Pecak Ikan Mujaer oleh Ummu Robby
Dibawah ini adalah cara memasak Pecak Ikan Mujaer. Resep Pecak Ikan Mujaer yang dishare oleh Ummu Robby dapat disajikan 2 porsi.
Resep Pecak Ikan Mujaer
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 2 ikan mujaer ukuran sedang
- 15 buah cabe rawit (bakar) boleh tambah buat yg suka pedess
- 8 siung bawang merah (bakar)
- 1 ruas jahe (geprek, bakar)
- 1 buah jeruk limau
- 2 buah asem (bakar)
- sedikit gula
- secukupnya garam
Langkah
Goreng ikan. Bakar jahe, cabe rawit, bawang merah, asam : ulek kasar, tambahkan gula, garam, jeruk limau
Lalu rebus air secukupnya, siram ke bumbu yg sdh diulek td.. Tes rasa, kalau sudah siram bumbu yg sdh dicampur air diatas ikan yg sdh digoreng...
Siap santap... Mudah, nikmat
Itulah Resep Pecak Ikan Mujaer, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pecak Ikan Mujaer diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pecak Ikan Mujaer Dari Ummu Robby diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pecak Ikan Mujaer Dari Ummu Robby dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/04/resep-pecak-ikan-mujaer-dari-ummu-robby.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.