Resep Sayap ayam saus madu oleh winzmelta
Berikut ini cara membuat Sayap ayam saus madu. Resep Sayap ayam saus madu yang ditulis winzmelta cukup untuk .
Resep Sayap ayam saus madu
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg sayap ayam (potong 2 bagian)
- 4 siung bawang putih
- 5 sdm terigu
- 5 sdm madu (me madu r*sa)
- Kecap asin
- secukupnya Garam
- Merica
- secukupnya Gula putih
Cara Membuat
- Cuci bersih sayap ayam,potong menjadi dua bagian
- Haluskan 2 siung bawang putih,lumuri ayam dgn bawang putih
- Dalam wadah terpisah,siapkan terigu beri garam dan merica (terigu kering ga pake air)
- Lalu goreng sampe kuning keemasan,,
- Cara membuat saus madu: haluskan 2 siung bawang putih,lalu tumis sampe harum,masukan madu,kecap asin,gula,garam(koreksi rasa ya)
- Setelah meletup2, matikan api lalu masukan sayap ayam yg udah digoreng td kedlm saus madu,aduk2 sampe ayam terbalut saus
- Taburi wijen jika suka
- Selamat mencoba
Itulah tadi Resep Sayap ayam saus madu, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Sayap ayam saus madu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayap ayam saus madu diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayap ayam saus madu dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/04/resep-sayap-ayam-saus-madu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.