Resep Churros Original Kiriman dari Isyyatul Aufa

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Churros Original Kiriman dari Isyyatul Aufa
  • Resep Churros Original oleh Isyyatul Aufa

    Inilah resep masakan Churros Original. Resep Churros Original yang ditulis Isyyatul Aufa bisa menjadi .



    resep lengkap untuk Churros Original


    Resep Churros Original


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 150 gr tepung terigu (segitiga biru)
    2. 100 gr blue band
    3. 250 ml air
    4. 1 butir telur
    5. 1 sdm gula pasir
    6. 1/4 sdt garam
    7. secukupnya vanili bubuk
    8. spuit
    9. plastik segitiga (opsional)
    10. secukupnya gula halus

    Langkah

    1. Masukkan blue band, gula, garam, vanili dan air kedalam panci, aduk hingga mendidih

    2. Setelah mendidih kecilkan api kompor, masukkan terigu sedikit2 sambil diaduk. tekstur terigu akan sedikit mengeras dan bergerindil jadi agak bersabar ya ngaduknya ??

    3. Matikan kompor, tunggu hingga dingin

    4. Setelah dingin, tambahkan kocokan telur kedalam adonan. aduk rata hingga kalis

    5. Masukkan spuit kedalam plastik segitiga, lalu isi adonan. bentuk memanjang sesuai selera dan gunting

    6. Goreng adonan churros hingga kecoklatan. tekstur churros sendiri keras diluar, tapi dalemnya lembek

    7. Tambahkan gula halus sebagai baluran churros, atau bisa ditambah cocolan coklat dan bubuk kayu manis




    Demikianlah Resep Churros Original, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Churros Original diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Churros Original Kiriman dari Isyyatul Aufa diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Churros Original Kiriman dari Isyyatul Aufa dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/05/resep-churros-original-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.