Resep Cumi Saus Padang ????

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cumi Saus Padang ????
  • Resep Cumi Saus Padang ???? oleh Mia Putri

    Berikut ini resep Cumi Saus Padang ????. Resep Cumi Saus Padang ???? yang ditulis Mia Putri cukup untuk 3 porsi.



    cara membuat Cumi Saus Padang ????


    Resep Cumi Saus Padang ????


    Porsi: 3 porsi

    Bahan-bahan

    1. 250 gram cumi basah segar
    2. 80 ml atau 1/2 botol kecil saus cabai (aku pakai belibis)
    3. 80 ml atau 1/2 botol saus tomat
    4. 5 buah cabai rawit setan (kalo suka pedas bisa ditambah lagi ya)
    5. 5 siung bawang putih
    6. 3 siung bawang merah
    7. 1/2 buah bawang bombay ukuran besar
    8. 3 ruas jari jahe, geprek
    9. 1 sdm kecap ikan (bisa skip kalo ga ada)
    10. 2 sdm margarine
    11. 2 sdm minyak goreng
    12. secukupnya garam
    13. secukupnya gula
    14. secukupnya penyedap rasa

    Cara Membuat

    1. Cuci bersih cumi, lalu potong2 sesuai selera, tiriskan.
    2. Panggang cumi dengan margarine sampai setengah matang, sisihkan.
    3. Tumis bawang-bawangan hingga harum
    4. Masukkan cabai, aduk aduk.
    5. Masukkan jahe geprek, aduk aduk
    6. Kecilkan api, masukkan saus cabai, saus tomat, aduk-aduk, beri air sedikit.
    7. Masukkan cumi, kemudian beri garam, gula, penyedap rasa. Aduk-aduk, test rasa.
    8. Aduk aduk sampai semua bumbu meresap.
    9. Cumi saus padang ala abang seafood siap di hidangkan. Cocok banget disajikan bersama nasi hangat.
    10. Selamat mencoba



    Demikianlah tadi Resep Cumi Saus Padang ????, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Cumi Saus Padang ???? diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cumi Saus Padang ???? diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cumi Saus Padang ???? dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/05/resep-cumi-saus-padang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.