Resep Ayam kemangi brokoli oleh yunita triyana
Berikut ini cara membuat Ayam kemangi brokoli. Resep Ayam kemangi brokoli yang ditulis yunita triyana bisajadi 3-5 porsi.
Resep Ayam kemangi brokoli
Porsi: 3-5 porsi
Bahan-bahan
- 1/2 kg ayam (potong sesuai selera(
- 4 ikat kemangi
- Brokoli
- 3 lbr daun salam
- 3 lbr daun jeruk
- 1 bh sereh geprek
- Jeruk nipis
- Secukupnya gula,garam,lada & kaldu bubuk
- Minyak goreng
- Mentega
- Air
- Bumbu halus :
- 3 btr ketumbar
- 1 ruas jahe
- 2 ruas kunyit
- 4 siung bawang putih
- 8 siung bawang merah
- 6 bh cabe merah keriting
- 6 bh cabe rawit merah
- 1 bh tomat
Cara Membuat
- Lumuri ayam dengan jeruk nipis dan garam,diamkan 25 menit lalu goreng setengah matang
- Tumis bumbu halus,daun salam,daun jeruk dan sereh dengan mentega
- Tambhkan sedikit air,gula,garam,lada&kaldu bubuk koreksi rasa
- Masukkan ayam,aduk hingga meresap,masukkan kemangi & brokoli,aduk hingga layu,matikan api
Itulah Resep Ayam kemangi brokoli, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ayam kemangi brokoli diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam kemangi brokoli diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam kemangi brokoli dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/06/resep-ayam-kemangi-brokoli.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.