Resep Es buah oleh Roos Diana
Dibawah ini adalah resep Es buah. Resep Es buah yang dishare oleh Roos Diana bisa menjadi .
Resep Es buah
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 buah nanas kupas potong2
- 1/2 buah pepaya kupas potong2
- 350 gram gula pasir (sesuai selera)
- 1,5 L air
- 1 bungkus nata de coco
- 2 sdm air kapur sirih
- secukupnya kayu manis
- selasih rendam air dingin
Cara Membuat
-
Siapkan bahan. Rendam buah nanas n pepaya dlm air yg diberi air kapur sirih. Rendam secara terpisah kurleb 15-20 menit. Agar tdk hancur saat dimasak. Cuci bersih, tiriskan.
-
Siapkan panci, masukkan gula pasir dan air, didihkan sambil diaduk agar gula larut. Masukkan kayu manis dan buah pepaya, masak sekitar 10 menit. Lalu masukkan buah nanas masak sktr 5-10 menit/sampai mendidih. Matikan api, masukkan selasih dan nata de coco. Aduk rata.
-
Biarkan dingin, sajikan dg es batu. Segaar utk #bukapuasa.
Itulah Resep Es buah, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Es buah diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Es buah Karya Roos Diana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Es buah Karya Roos Diana dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/07/resep-es-buah-karya-roos-diana.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.