Resep Gurame Bakar Pedas Manis oleh Adelia Kubat
Berikut ini resep masakan Gurame Bakar Pedas Manis. Resep Gurame Bakar Pedas Manis yang ditulis Adelia Kubat bisa menjadi .
Resep Gurame Bakar Pedas Manis
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg ikan Gurame
- 1 buah jeruk nipis
- secukupnya garam
- secukupnya gula
- 1 Batang serai geprek
- 7 sdm kecap manis
- Bumbu Halus :
- 8 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1 sdm ketumbar
- 6 buah cabe rawit
- 3 buah cabe merah besar
- 2 cm jahe
Cara Membuat
- Balut ikan dengan perasan jeruk nipis dan garam, diamkan +- 15 menit, kemudian cuci bersih.
- Tumis bumbu halus, bersama serai hingga harum
- Tambahkan kecap, gula, dan garam, koreksi rasa.
- Tuang bumbu yg telah ditumis ke dalam wadah ikan, kemudian masukkan kulkas +-2 sampai 3 jam biar bumbu meresap.
- Bakar dengan api kecil biar matangnya merata. ??
Demikianlah Resep Gurame Bakar Pedas Manis, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Gurame Bakar Pedas Manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gurame Bakar Pedas Manis diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Gurame Bakar Pedas Manis dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/07/resep-gurame-bakar-pedas-manis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.