Resep Kakap Asam Manis oleh cacaclarisa
Inilah resep Kakap Asam Manis. Resep Kakap Asam Manis yang dibuat oleh cacaclarisa bisajadi .
Resep Kakap Asam Manis
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 Ekor Kakap Putih
- 3 siung bawang putih diris-iris
- 3 siung bawang merah diiris-iris
- 2 cabai merah diiris miring
- 1 bawang bombay dipotong, hasil potongan ttp bulat2 ya teman2
- 1/2 jari jahe di iris tipis
- 1 buah tomat dipotong kotak kotak
- 1 buah Wortel di potong2 tipis memanjang
- secukupnya Nanas
- 3-4 Sendok Saos Tomat
- secukupnya Garam
- secukupnya Ketumbar, dihaluskan
- Tepung Terigu
- Tepung Tapioka
Cara Membuat
- Untuk Membuat Ikan, ikan di fillet kemudian dipotong kotak kotak dengan ukuran kecil. Bersihkan, berikan garam dan jeruk nipis. Diamkan sebentar
- Untuk adonan tepung, buat dua mangkok berbeda. Mangkok 1, masukkan tepung terigu secukupnya, garam, ketumbar yg sudah dihaluskan, dan air secukupnya. Untuk mangkok kedua, masukkan tepung terigu, tepung tapioka, (perbandingan terigu dan tapiokanya 2:1 yah) garam, dan ketumbar.
- Masukkan ikan ke dalam adonan tepung basah, kemudian ke adonan tepung kering. Kemudian masukkan lg ke adonan tepung basah, lalu masukkan lg ke adonan tepung kering.
- Goreng dengan minyak yang sudah panas. Usahakan menggunakan api kecil agar ikan matang secara merata.
- Untuk Saos : Tumis bawang putih, merah, bombay, tomat, jahe, dan cabai merah. Dimasukkan satu persatu ya, jgn sekaligus ??
- Setelah wangi, masukkan wortel masak sebentar. Kemudian masukkan air secukupnya yang telah dicampur 1 sendok tapioka.
- Tunggu sampai air mendidih dan agak menyusut.
- Setelah agak menyusut, masukkan saos tomat, garam, dan ketumbar yang sudah dihaluskan
- Kemudian masukkan potongan nanas sesuai selera
- Masak dan aduk aduk sebentar. Siram Saos keatas Ikan Kakap yang telah digoreng. Ikan Kakap Asam Manis pun siap dihidangkan. Selamat Mencoba dan Selamat Makan :)
Demikianlah tadi Resep Kakap Asam Manis, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kakap Asam Manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kakap Asam Manis diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kakap Asam Manis dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/08/resep-kakap-asam-manis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.