Resep Ayam goreng rempah laos

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ayam goreng rempah laos
  • Resep Ayam goreng rempah laos oleh syaela fitria

    Inilah resep memasak Ayam goreng rempah laos. Resep Ayam goreng rempah laos yang dibuat oleh syaela fitria bisa menjadi 16 potong.



    gambar untuk resep makanan Ayam goreng rempah laos


    Resep Ayam goreng rempah laos


    Porsi: 16 potong

    Bahan-bahan

    1. 2 kg ayam = 16 potong
    2. 1/2 kg hati ayam
    3. 20 siung bawang putih (uk besar per siungnya)
    4. 200 gr/ 1/4kg laos (lebih bagus diparut yah)
    5. 1 ruas jahe (se jempol"/ ibu jari)
    6. 1 ruas kunir
    7. 2 sdt ketumbar
    8. 10 butir kemiri
    9. daun salam
    10. daun jeruk
    11. 3 sdt garam (sesuai selera)
    12. 6 sdt gula (sesuai selera)
    13. air kelapa secukupnya buat ngerebus kl kmrn saya beli 2rb ajah

    Cara Membuat

    1. Haluskan semua bumbu" diblender yah...
    2. Cuci ayam n hati ayam s.d bersih, campur air kelapa + bumbu, cemek" aja ya jgn sampe tenggelam banget ayamnya cz ayam potong gampang empuknya...
    3. Rebus s.d air menyusut n tes kematangan n rasa.
    4. Dinginkan dlu ayam sebelum digoreng, saring sisa rebusan bumbu. Tiriskan.
    5. Goreng ayam nya dahulu, kemudian sisa minyaknya dibuat goreng bumbu, goreng snd kecoklatan lalu tiriskan, tunggu dingin, taburkan ke ayam yg sudah matang??



    Demikianlah tadi Resep Ayam goreng rempah laos, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Ayam goreng rempah laos diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam goreng rempah laos diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Ayam goreng rempah laos dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/09/resep-ayam-goreng-rempah-laos.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.