Resep Bakso ayam simple oleh Chiovita Septyantika
Berikut ini resep memasak Bakso ayam simple. Resep Bakso ayam simple yang dibuat oleh Chiovita Septyantika dapat disajikan .
Resep Bakso ayam simple
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr ayam bagian dada
- 1 sdm bawang putih goreng
- 2 sdm bawang merah goreng
- Sepucuk sdt soda kue
- 1 butir telur
- 6 sdm tepung tapioka
Langkah
Freezer ayam 30menit. Sambil menunggu ayam di freezer, buat kuah bakso. Kuahnya lihat diresep cookpad sebelah yaa hehehe
Blender ayam freezer, bawang putih goreng, bawang merah goreng, 1 butir telur, sepucuk sdt soda kue
Taruh adonan diwadah lalu tambahkan 6sdm tepung tapioka dan bumbu : garam, royco, merica bubuk. Aduk hingga rata
Masukan adonan di freezer lagi 30menit. lalu cetak bakso didalam panci. jika sudah mengapung langsung angkat dan pindah dikukusan.
Tujuan dipindah dikukusan agar rasa bumbu bakso tidak berkurang karena terlalu lama direndam air.
Itulah tadi Resep Bakso ayam simple, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bakso ayam simple diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakso ayam simple Karya Chiovita Septyantika diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bakso ayam simple Karya Chiovita Septyantika dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/09/resep-bakso-ayam-simple-karya-chiovita.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.