Resep Sayur asem bening Dari Pipiet

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sayur asem bening Dari Pipiet
  • Resep Sayur asem bening oleh Pipiet

    Berikut ini cara membuat Sayur asem bening. Resep Sayur asem bening yang dishare oleh Pipiet dapat disajikan .



    bahan dan cara membuat Sayur asem bening


    Resep Sayur asem bening


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Sayuran :
    2. sesusai selera Kacang panjang,
    3. sesusai selera labu siam,
    4. sesusai selera melinjo dan daunnya,
    5. sesusai selera nangka ,
    6. sesusai selera pepaya muda,
    7. sesusai selera kacang tanah,
    8. sesusai selera jagung manis
    9. 3 siung Bawang merah
    10. 1-2 siung bawang putih
    11. 3 cm lengkuas, geprek
    12. 1 buah daun salam
    13. 2 buah cabe merah keriting (optional)
    14. Kacang tanang sedikit u/ kesan keruh pd kuah (optional)
    15. Asem segar/bs asem jawa

    Langkah

    1. Siangi sayur2an cuci dan potong2. Siapkan air di panci masukan sayuran bertahap sesuai teksturnya. smbil merebus buat bumbu. Bwang+cabe+kacang tumbuk kasar saja. Masukan ke panci di susul lengkuas dan salam lalu asem jgn lupa garam dan gula,pakai penyedap jika perlu sj.. Trakhir daun melinjo dan kacang panjang koreksi rasa. Bila sudah matang siap di sajikan bersama sambel mentah/sambel terasi,keripik ikan asin,tahutempe goreng. aduhh jd laper nulis bgnian. Selamat memasak ya bunbun.




    Demikianlah tadi Resep Sayur asem bening, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Sayur asem bening diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur asem bening Dari Pipiet diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Sayur asem bening Dari Pipiet dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/09/resep-sayur-asem-bening-dari-pipiet.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.