Resep Soto Betawi Susu (Ayam) oleh Melz Kitchen
Berikut ini resep masakan Soto Betawi Susu (Ayam). Resep Soto Betawi Susu (Ayam) yang dibuat oleh Melz Kitchen bisajadi 6 porsi.
Resep Soto Betawi Susu (Ayam)
Porsi: 6 porsi
Bahan-bahan
- Bumbu Halus:
- 6 bh bawang merah
- 4 bh bawang putih
- 5 bh kemiri sangrai
- 1 ruas jahe
- 1 ruas kunyit
- Bahan Utama:
- 1 ekor ayam kampung
- 2,5 ltr susu cair
- 2 btg sereh geprak
- 1 ruas lengkuas geprak
- 4 bh daun salam
- 6 bh daun jeruk
- secukupnya garam+gula+lada+kaldu jamur
- Bahan Pelengkap:
- 1/2 kg kentang potong kotak goreng
- 4 bh telur ayam rebus (kupas bagi 2)
- 2 bh tomat iris kotak
- 2 btg daun bawang iris
- secukupnya emping goreng
- secukupnya bawang goreng
Cara Membuat
- Langsung di panci, tumis bumbu halus+daun salam+daun jeruk+sereh+lengkuas sampe wangi. Masukan susu cair. Masukan ayam. Godok sampe sari ayam keluar. Sering diaduk2 ya bu ibuk..biar gk gumpal
- Bumbui dgn kaldu jamur+garam+gula+lada. Tes rasa. Setelah ok, matikan api angkat ayam. Setelah ayam agak dingin, suwir2.
- Siapkan bahan pelengkap:
- Cara penyajian: Siapkan mangkok. Kasi kentang+ayam suwir+tomat+daun bawang+bawang goreng. Siram dgn kuah soto, kadi emping goreng. Voilaaa...soto betawi susu is ready!??
Itulah tadi Resep Soto Betawi Susu (Ayam), Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Soto Betawi Susu (Ayam) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto Betawi Susu (Ayam) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soto Betawi Susu (Ayam) dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/09/resep-soto-betawi-susu-ayam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.