Resep Urap Usus Ayam Enyak Gurih (recommended) oleh Rysse Yulian Koswara
Inilah cara membuat Urap Usus Ayam Enyak Gurih (recommended). Resep Urap Usus Ayam Enyak Gurih (recommended) yang dibuat oleh Rysse Yulian Koswara bisa menjadi .
Resep Urap Usus Ayam Enyak Gurih (recommended)
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg usus ayam (cuci bersih)
- 1 batang bawang daun (iris agak besar)
- 2 lembar daun salam
- 2 barang serai (geprek)
- 1 ruas lengkuas (geprek)
- Secukupnya garam
- 1 sdt kaldu bubuk/block juga boleh
- 1 sdm gula merah (sesuai selera/bisa diganti gula pasir)
- 1/4 butir kelapa tua (parut)
- Secukupnya minyak untuk menumis
- Segelas air
- Bumbu Halus:
- 3 buah cabai merah (buang bijinya/tidak sesuai selera)
- 4 siung bawang putih
- 5 siung bawang merah
- 6 butir kemiri (sangrai)
- 1/2 buah tomat
Langkah
-
Tumis bumbu halus, salam, serai dan lengkuas sampai harum dan warnanya berubah juga mengeluarkan minyak.
-
Tambahkan segelas air, masukkan usus ayam, kecilkan api, tunggu sampai usus ayam hampir matang.
-
Tambahkan kelapa parut, kaldu bubuk, garam dan gula. Aduk rata. Tes rasa. Tunggu sampai matang, bila air terlalu kering / ingin agak berkuah boleh ditambahkan dan bumbu disesuaikan lagi ya.
-
Setelah matang, masukkan bawang daun, aduk rata. Sajikan^^
Itulah Resep Urap Usus Ayam Enyak Gurih (recommended), Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Urap Usus Ayam Enyak Gurih (recommended) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Urap Usus Ayam Enyak Gurih (recommended) By Rysse Yulian Koswara diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Urap Usus Ayam Enyak Gurih (recommended) By Rysse Yulian Koswara dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/09/resep-urap-usus-ayam-enyak-gurih.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.