Resep Bika ambon oleh falen ann
Berikut ini adalah resep memasak Bika ambon. Resep Bika ambon yang dishare oleh falen ann dapat disajikan .
Resep Bika ambon
Porsi:
Bahan-bahan
- 10 butir kuning telur
- 2 butir telur ayam utuh
- 400 ml santan kental matang (resep dibawah)
- 300 gram sagu tani
- 300 gram gula pasir
- ?? bahan biang :
- 1 sdm terigu (penuh)
- 6 sdm air
- 1 bungkus fermipan
- 1 sdt gula pasir
- ?? bahan santan matang:
- 1000 ml santan, dari 2 butir kelapa
- 3 lembar daun pandan
- 10 lembar daun jeruk
- 1 batang sereh (saya 2 yang uk sedang)
- 2 ruas kunyit, potong2
- 1/2 sdt garam
- (masak semua jadi satu sampai santan tinggal 400ml)
Cara Membuat
- Masak dulu bahan santen matangnya sampe tinggal 400ml lalu biarkan suhu ruang
- Sambil nunggu suhu ruang bikin bahan biangnya, aduk jadi satu bahan biang dan biarkan ragi bereaksi
- Kalo santan udah dingin, mixer gula dan telur di speed rendah aja sampe gula larut
- Lalu masukan santan dan sagu bergantian sampai habis, sambil tetep di mixer
- Masukan bahan biang yang sudah bereaksi mix rata (tandanya ragi bereaksi dan aktif itu bahan biang mengembang dan berbusa banyak)
- Saring adonan dan pukul2 pake tangan atau centong kayu/plastik selama -+15menit, tujuannya agar seratnya bagus (saya pakai centong nasi plastik)
- Diamkan selama 3 jam, nanti adonan akan berbusa
- Setelah 3 jam tuang ke loyang yang sebelumnya sudah dipanaskan bersama oven, saat sudah di panaskan oles loyang pake minyak
- Oven selama 30 menit pertama dengan pintu oven sedikit terbuka
- Lalu tutup pintu oven dan panggang lg sampai matang
Demikianlah Resep Bika ambon, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bika ambon diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bika ambon diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bika ambon dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/11/resep-bika-ambon.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.