Resep Cireng crispy

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cireng crispy
  • Resep Cireng crispy oleh Emilqu ( Asmaini Azis )

    Inilah resep masakan Cireng crispy. Resep Cireng crispy yang dishare oleh Emilqu ( Asmaini Azis ) dapat disajikan .



    gambar untuk cara membuat Cireng crispy


    Resep Cireng crispy


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan kering :
    2. 300 gr tepung tapioca
    3. Bahan biang :
    4. 100 gr tepung tapioca
    5. 300 ml air suhu ruang
    6. 4 siung bawang putih tumbuk halus
    7. 1 sdt garam
    8. 1 sdt kaldu bubuk
    9. ~Beberapa batang daun bawang(bila suka)
    10. ~Secukupnya tepung tapioca untuk taburan

    Cara Membuat

    1. Campur semua bahan biang kedalam panci,aduk rata.masak sampai menjadi lem.
    2. Tuang bahan kering ke dalam adonan biang tambahkan daun bawang,aduk rata menggunakan centong kayu (panas bgt soalnya??)
    3. Ambil satu sendok adonan atau lebih..bentuk bulat pipih,balur dg tepung...lakukan hingga selesai.
    4. Bisa lgsung digoreng yaa..klo saya masuk frezzer peranti cemilan????. Selamat mencobaa.



    Itulah tadi Resep Cireng crispy, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Cireng crispy diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cireng crispy diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cireng crispy dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/11/resep-cireng-crispy.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.