Resep Cumi-Cumi Goreng Tepung oleh Nuan Anggreyani Darmawan
Dibawah ini adalah cara membuat Cumi-Cumi Goreng Tepung. Resep Cumi-Cumi Goreng Tepung yang dibuat oleh Nuan Anggreyani Darmawan dapat disajikan .
Resep Cumi-Cumi Goreng Tepung
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 ons Cumi-Cumi
- 1/2 bungkus lada bubuk
- 5 sdm Air Putih
- 3 sdm Tepung Bumbu Sajiku (Adonan Basah)
- 6 sdm Tepung Bumbu Sajiku (Adonan Kering)
- Garam
Cara Membuat
- Bersihkan cumi-cumi, buang tulang lunak, kulit tipis, tinta cumi. Cuci bersih. Lalu potong seperti cincin (ukuran sesuai selera)
- Setelah dipotong-potong beri garan dan lada secukupnya. Biarkan meresap kurang lebih 10 menit simpan dikulkas. (Step ini boleh di skip, karna tepung sajiku nya bumbunya juga udah medok)
- Buat adonan basah : tuang 3 sdm tepung bumbu sajiku lalu tambahkan air secukupnya. Jng terlalu kental dan encer
- Di wadah lain tuang adonan kering tepung bumbu sajiku
- Setelah adonan siap. Masukkan cumi ke adonan basah setelah itu ke adonan kering
- Panaskan minyak, lalu goreng semua cumi
- Hidangan siap disajikan????
Demikianlah tadi Resep Cumi-Cumi Goreng Tepung, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Cumi-Cumi Goreng Tepung diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cumi-Cumi Goreng Tepung diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cumi-Cumi Goreng Tepung dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/11/resep-cumi-cumi-goreng-tepung.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.