Resep Nasi Pecel Rawon Oleh elvira Agustina

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nasi Pecel Rawon Oleh elvira Agustina
  • Resep Nasi  Pecel Rawon oleh elvira Agustina

    Berikut ini adalah resep cara membuat Nasi  Pecel Rawon. Resep Nasi  Pecel Rawon yang ditulis elvira Agustina bisa disajikan 6-May.



    cara membuat Nasi  Pecel Rawon


    Resep Nasi  Pecel Rawon


    Porsi: 6-May

    Bahan-bahan

    1. Bumbu Pecel :
    2. 1/4 kg kacang tanah , goreng hingga matang
    3. 1/8 gula aren, sisir hingga halus
    4. 10 buah cabai merah keriting, potong-potong sepanjang 3 cm
    5. 3 siung bawang putih
    6. 1/2 ruas jari kencur
    7. 5 lembar daun jeruk purut
    8. 2 sdt garam, gunakan sendok makan biasa
    9. 3 sendok makan air asam Jawa yang kental (rendam asam Jawa dengan air panas untuk menghasilkan cairan asam yang kental)
    10. secukupya minyak untuk menumis bumbu
    11. Bahan Sayuran :
    12. 1 bungkus Tauge
    13. 2 ikat kangkung
    14. 1 ikat kacang panjang
    15. Bahan Rawon :
    16. Bahan:
    17. 250 gram daging sapi, potong-potong (saya merebus daging di dalam slow cooker)
    18. 25 gram tauge dari kacang hijau, kalau bisa cari yang belum terlalu panjang tumbuhnya
    19. 600-1000 ml air
    20. 3 sendok makan minyak untuk menumis
    21. Bumbu, haluskan:
    22. 1/2 sendok teh merica butiran
    23. 1/2 sendok teh ketumbar sangrai
    24. 1/2 ruas kencur
    25. 1/2 ruas kunyit
    26. 1/2 ruas jahe
    27. 4 butir bawang merah
    28. 3 butir bawang putih
    29. 3 butir kemiri, sangrai
    30. 4 buah kluwek,
    31. sedikit terasi terasi
    32. Bumbu lainnya:
    33. 1/2 ruas lengkuas, pipihkan
    34. 1 lembar daun salam
    35. 3 lembar daun jeruk
    36. 1 batang serai, pipihkan
    37. 0){ insertAfter(adscont,linebreak[4]);}

      Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi Pecel Rawon Oleh elvira Agustina diatas pada kategori resep berikut ini

      Anda sedang membaca Resep Nasi Pecel Rawon Oleh elvira Agustina dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/11/resep-nasi-pecel-rawon-oleh-elvira.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.