Resep Sop Kepiting Jagung Tahu

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sop Kepiting Jagung Tahu
  • Resep Sop Kepiting Jagung Tahu oleh Dewi Kusuma

    Berikut ini cara memasak Sop Kepiting Jagung Tahu. Resep Sop Kepiting Jagung Tahu yang ditulis Dewi Kusuma bisajadi .



    resep masakan Sop Kepiting Jagung Tahu


    Resep Sop Kepiting Jagung Tahu


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 4 ekor kepiting, direbus dulu lalu dagingnya disuir2
    2. 1 buah jagung serut pipil
    3. 1 potong tahu dipotong dadu kecil-kecil
    4. 1 butir telur dikocok lepas
    5. 1 siung bawang putih dihaluskan
    6. 1 sendok merica bubuk
    7. 3 sdm maizena dilarutkan dalam air
    8. 1/2 batang seledri dipotong2 miring
    9. secukupnya garam

    Cara Membuat

    1. Rebus jagung didalam air sampai mendidih
    2. Setelah mendidih masukkan bawang putih yg telah dihaluskan,merica bubuk dan garam,tes rasa sampai asinnya dirasa cukup
    3. Masukkan kocokan telur sambil terus diaduk-aduk
    4. Setelah itu masukkan kepiting dan tahu
    5. Masukkan larutan maizena perlahan sambil terus diaduk
    6. Yang terakhir masukkan seledri



    Demikianlah tadi Resep Sop Kepiting Jagung Tahu, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sop Kepiting Jagung Tahu diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sop Kepiting Jagung Tahu diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Sop Kepiting Jagung Tahu dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/11/resep-sop-kepiting-jagung-tahu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.