Resep Bingka ambon ekonomis #enakanbikinsendiri Oleh Ratih Norika (Yuya_kitchen)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bingka ambon ekonomis #enakanbikinsendiri Oleh Ratih Norika (Yuya_kitchen)
  • Resep Bingka ambon ekonomis #enakanbikinsendiri oleh Ratih Norika (Yuya_kitchen)

    Berikut ini adalah resep cara membuat Bingka ambon ekonomis #enakanbikinsendiri. Resep Bingka ambon ekonomis #enakanbikinsendiri yang dibuat oleh Ratih Norika (Yuya_kitchen) dapat disajikan 15 porsi.



    resep masakan Bingka ambon ekonomis #enakanbikinsendiri


    Resep Bingka ambon ekonomis #enakanbikinsendiri


    Porsi: 15 porsi

    Bahan-bahan

    1. 2 butir telur ayam
    2. 100 gr tepung terigu
    3. 50 gr tepung tapioka/sagu
    4. 120 gr gula pasir
    5. 1 sdm margarin yang dilelehkan
    6. 1/4 sdt garam
    7. 1/4 sdt vanili
    8. 200 ml santan (65 santan kara + air hingga 200 ml)
    9. 2 lembar daun pandan, sobek-sobek
    10. 4 lembar daun jeruk, sobek-sobek
    11. 1 batang sereh, memarkan ujungnya
    12. 1/4 sdt kunyit bubuk
    13. 3 warna pewarna makanan (boleh diskip)
    14. biang:
    15. 50 ml air hangat
    16. 1 sdt ragi instan
    17. 1 sdt gula pasir

    Langkah

    1. Masak santan beserta daun pandan, daun jeruk, sereh, dan kunyit bubuk. Aduk hingga mendidih. Sisihkan

    2. Buat biang dengan mencampurkan semua bahan. Diamkan sekitar 10-15 menit hingga berbusa. Sisihkan

    3. Campur tepung terigu, tepung sagu, gula, garam, vanili. Aduk rata. Tambahkan telur dan biang. Aduk rata.

    4. Tambahkan santan sedikit demi sedikit sambil diaduk. Lalu tambahkan margarin cair. Aduk rata. Diamkan selama 1 jam. Tutup dengan serbet bersih.

    5. Setelah 1 jam akan muncul gelembung pada adonan, tanda ragi sudah bekerja. Bagi adonan menjadi 3 lalu tambahkan beberap tetes pewarna makanan. Aduk rata. Panaskan cetakan yg dialasi seng dengan api kecil agar luar bingka tidak cepat gosong.

    6. Olesi cetakan dengan margarin, lalu tuang adonan hingga 3/4 bagian. Tunggu hingga muncul gelembung. Tutup sebentar lalu angkat.

    7. Hasilnya oke, bersarang dan lembut..




    Demikianlah Resep Bingka ambon ekonomis #enakanbikinsendiri, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bingka ambon ekonomis #enakanbikinsendiri diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bingka ambon ekonomis #enakanbikinsendiri Oleh Ratih Norika (Yuya_kitchen) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bingka ambon ekonomis #enakanbikinsendiri Oleh Ratih Norika (Yuya_kitchen) dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/12/resep-bingka-ambon-ekonomis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.