Resep Es koktail || es buah oleh Karina Yohanny
Inilah resep cara membuat Es koktail || es buah. Resep Es koktail || es buah yang dishare oleh Karina Yohanny bisa disajikan .
Resep Es koktail || es buah
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 buah pepaya (jgn terlalu matang)
- 4 buah nanas
- 1/2 kg kolang kaling
- 1/2 kg gula
- kayu manis
- 1/3 sendok citrun
- kapur sirih
- agar agar
Langkah
Kolang kaling diiris menjadi 2,kemudian dimasak hingga matang.
Pepaya diiris kecil"kemudian di diamkan didalam baskom berisi larutan air kapur sirih (daerah saya nyebutnya"njet") +-1jam
Tiriskan pepaya.Kemudian masak.Nanas juga dimasak dengan ditambahkan gula,citrun dan kayu manis.Tunggu hingga mendidih
Jika semua sudah matang,campur menjadi satu.
Sajikan dengan es batu..bisa ditambahkan sirup framboze juga..Tambahkan agar-agar diatasnya
Demikianlah tadi Resep Es koktail || es buah, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Es koktail || es buah diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Es koktail || es buah - Karina Yohanny diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Es koktail || es buah - Karina Yohanny dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/12/resep-es-koktail-es-buah-karina-yohanny.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.