Resep Kare kepiting oleh Renny
Berikut ini cara membuat Kare kepiting. Resep Kare kepiting yang dishare oleh Renny dapat disajikan .
Resep Kare kepiting
Porsi:
Bahan-bahan
- 1,5 kg kepiting ukuran sedang
- Tahu goreng
- secukupnya Bawang putih
- secukupnya Bawang merah
- 4 buah Cabe besar (dibuang bijinya)
- Cabe rawit (tergantung tingkat pedas yang diinginkan)
- 1 ruas ibu jari Kencur
- 1 ruas ibu jari Laos
- 1 ruas ibu jari Jahe selera masing "
- 1 ruas ibu jari Kunyit
- 1 batang Sereh (digeprak)
- 4 lembar Daun jeruk purut ()
- 1/2 sendok teh Ketumbar bubuk ()
- 4 biji Kemiri
- Sejumput terasi
- secukupnya Garam, gula
- Penyedap rasa
- 1 bgks Santan (saya menggunakan kara )
Cara Membuat
- Bersihkan kepiting
- Blender halus (bawang merah, bawang putih, kencur, jahe, laos, kunyit, cabe besar, cabe rawit, ketumbar bubuk, kemiri, sejumput terasi)
- Tumis bumbu halus (tanpa minyak) hingga matang kemudian tambahkan minyak goreng, masukkan 4 lembar daun jeruk purut, sereh yang sudah digeprak. Tumis hingga harum
- Masukkan kepiting (aduk hingga kepiting agak kemerahan) tambahkan air kemudian tambahkan garam, gula, penyedap rasa. Setelah rasanya pas masukkan tahu goreng dan santan kara. Masak hingga matang tapi jangan sampai pecah santan
- Kare kepiting siap dihidangkan
Itulah tadi Resep Kare kepiting, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Kare kepiting diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kare kepiting diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kare kepiting dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/12/resep-kare-kepiting.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.