Resep Roti panggang /bapel

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Roti panggang /bapel
  • Resep Roti panggang /bapel oleh farista

    Inilah resep masakan Roti panggang /bapel. Resep Roti panggang /bapel yang dibuat oleh farista dapat disajikan 45-50 porsi.



    gambar untuk resep makanan Roti panggang /bapel


    Resep Roti panggang /bapel


    Porsi: 45-50 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1/2 kg trigu
    2. 1/2 kg telur
    3. 1/2 kg gula
    4. 1 sdm SP
    5. 1 gelas susu
    6. 1 gelas minyak goreng
    7. sedikit garam
    8. pewarna kuning & coklat

    Cara Membuat

    1. Campur gula,telur dan Sp kasih sdikit garam dan pewarna kuning(sedikit aja)lalu mixer dengan kecepatan tinggi selama 20 menit
    2. Kurlep 20 menit masukkan susu&minyak kedalam adonan lalu mixer lagi sampai tercampur rata
    3. Setelah tercampur rata masukkan tepung terigu sambil di mixer sampai rata dan tercampur,lalu matikan mixernya
    4. Tunggu 10 menit baru siap di cetak.ini cetakannya di isi kedua sisinya ya biar hasilnya bagus. selamat mencoba



    Itulah tadi Resep Roti panggang /bapel, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Roti panggang /bapel diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti panggang /bapel diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Roti panggang /bapel dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/01/resep-roti-panggang-bapel.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.