Resep Oblok oblok Tempe n Teri Jengki

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Oblok oblok Tempe n Teri Jengki
  • Resep Oblok oblok Tempe n Teri Jengki oleh Mama Uti Kitchen

    Dibawah ini adalah resep memasak Oblok oblok Tempe n Teri Jengki. Resep Oblok oblok Tempe n Teri Jengki yang ditulis Mama Uti Kitchen dapat disajikan .



    gambar untuk resep makanan Oblok oblok Tempe n Teri Jengki


    Resep Oblok oblok Tempe n Teri Jengki


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan Utama :
    2. 1/2 bh Kelapa sudah diparut
    3. 100 gr teri jengki
    4. 1 papan tempe (tidak terlalu besar)
    5. Bumbu dihaluskan :
    6. 5 bh bawang putih
    7. 3 bh bawang merah
    8. 10 bh cabe merah keriting
    9. 5 bh cabe rawit merah (suka pedes bisa ditambah)
    10. 3 bh kemiri
    11. 1 bh tomat ukuran kecil
    12. Tambahan :
    13. 3 bh cabe rawit ijo (iris aja)
    14. 3 cm lengkuas
    15. 2 lbr daun salam
    16. gula merah
    17. garam
    18. penyedap rasa jamur (totole)

    Cara Membuat

    1. Haluskan Bumbu tidak perlu terlalu halus yang penting tercampur
    2. Iris tempe sesuai selera ya potongannya
    3. Tumis bumbu yang sudah dihaluskan hingga harum, masukkan lengkuas yang sudah digeprek, irisan cabe hijau dan daun salam
    4. Tambahkan air sedikit (bersihin bumbu yang ada di cobek)
    5. Masukkan tempe dan teri, aduk hingga rata, lalu masukkan kelapa dan tambahkan air secukupnya
    6. Tambahkan garam, gula merah, penyedap, aduk lagi hingga rata dan mendidih
    7. Susutkan air jangan sampai habis airnya, nyemek² gitu loh.. hehe
    8. Koreksi rasa dan siap disajikan (makan pakai nasi panas maknyuss) ??



    Itulah Resep Oblok oblok Tempe n Teri Jengki, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Oblok oblok Tempe n Teri Jengki diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Oblok oblok Tempe n Teri Jengki diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Oblok oblok Tempe n Teri Jengki dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/02/resep-oblok-oblok-tempe-n-teri-jengki.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.