Resep Bubur baayak hijau (Khas Kalsel)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bubur baayak hijau (Khas Kalsel)
  • Resep Bubur baayak hijau (Khas Kalsel) oleh yolanda

    Inilah resep Bubur baayak hijau (Khas Kalsel). Resep Bubur baayak hijau (Khas Kalsel) yang dishare oleh yolanda bisa menjadi 10 porsi.



    resep lengkap untuk Bubur baayak hijau (Khas Kalsel)


    Resep Bubur baayak hijau (Khas Kalsel)


    Porsi: 10 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1/2 kg tepung beras rosebrand
    2. 2 lembar daun suji
    3. 2 lembar daun pandan
    4. 1/2 kg gula pasir
    5. 500 gram Kelapa parut (jadikan santan) (santan kental untuk kuah & santa encer untuk dimasak bersama bubur)
    6. sejumput garam
    7. 2 gelas air panas
    8. air dingin secukup nya
    9. saringan untuk membuat cendol
    10. 1 sdt kapur sirih

    Cara Membuat

    1. Cuci daun suji dan daun pandan, parut keduanya lalu tambah kan air sekitar 2-3 gelas dan saring
    2. Masukan kelapa dalam wadah tambahkan air panas, lalu tekan-tekan dengan sendok sampai dirasa agak dingin, lalu perah kelapa, untuk perasan pertama sampai kedua singkirkan. lalu perasan selanjutny masukan kewadah lain
    3. Masukan 1/2 sdt kapur sirih dicampur dengan 5 sendok makan air lalu aduk
    4. Masukan tepung beras, dan campur bersama air kapur sirih masukan kurleb 100 ml air, (tekstur seperti slime sampai tidak lengket ditangan, dan benar2 kental lebih kental dari pada adonan roti)
    5. Rebus 10 gelas besar air, bersama sejumput garam, gula pasir, dan air daun suji dan pandan, santan encer, didihkan
    6. Setelah mendidih saring adonan menggunakan, saringan untuk membuat cendol sampai habis, sesekali aduh agar tidak hangus
    7. Lalu tambahkan sedikit garam pada santan kental untuk kuah



    Itulah tadi Resep Bubur baayak hijau (Khas Kalsel), Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bubur baayak hijau (Khas Kalsel) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur baayak hijau (Khas Kalsel) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bubur baayak hijau (Khas Kalsel) dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/03/resep-bubur-baayak-hijau-khas-kalsel.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.