Resep Cup cake lembut simple tanpa telur oleh Miss Whie
Berikut ini adalah resep Cup cake lembut simple tanpa telur. Resep Cup cake lembut simple tanpa telur yang ditulis Miss Whie dapat disajikan .
Resep Cup cake lembut simple tanpa telur
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 sdm tepung segitiga
- 2 sdm mentega lelehkan bersama coklat blok secukupnya
- 2 sdm minyak sayur saya pake bimoli
- 1 sdt baking powder
- 1 sdt soda kue
- 150 ml air matang
- 3 sdm gula pasir / gula halus
- 3 tetes essense pisang ambon
Cara Membuat
- Campur semua bahan san aduk rata....
- Panaskan oven
- Siakan cetakan
- Masukkan adonan pada cetakan
- Panggang 25 menit. Atau sampai adoann sudah tidak lngket saat ditusuk
- Siap dinikmatiii
Demikianlah Resep Cup cake lembut simple tanpa telur, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cup cake lembut simple tanpa telur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cup cake lembut simple tanpa telur diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cup cake lembut simple tanpa telur dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/03/resep-cup-cake-lembut-simple-tanpa-telur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.