Resep Cumi lada hitam oleh Qory F. Munawaroh
Inilah resep memasak Cumi lada hitam. Resep Cumi lada hitam yang ditulis Qory F. Munawaroh cukup untuk 3-4 porsi.
Resep Cumi lada hitam
Porsi: 3-4 porsi
Bahan-bahan
- 250 gr cumi segar
- 1/2 bawang bombay
- 5 cabe merah (lebih enak lagi pakai paprika)
- 5 siung bawang putih
- 2 cm jahe
- 1 sdm lada hitam yg sudah disangrai
- 2 sdm kecap manis
- 1 sdm saus tiram
- secukupnya Garam
- secukupnya Daun bawang
Langkah
Bersihkan cumi (tidak perlu membuang tintanya) lalu potong2
Tumis bawang putih yg sudah dihaluskan beserta jahe yg digeprek hingga wangi
Masukkan bawang bombay dan cabe hingga harum
Setelah harum, tambahkan air, lalu masukkan cumi, kecap manis, saus tiram, dan lada hitam yg sudah dihaluskan
Jangan terlalu lama memasak cumi, biar gak alot. Koreksi rasa dan angkat kalau sudah sesuai selera
Taburkan irisan daun bawang. Taraaa, simpel dan enak. Selamat mencoba
Demikianlah Resep Cumi lada hitam, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cumi lada hitam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cumi lada hitam By Qory F. Munawaroh diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cumi lada hitam By Qory F. Munawaroh dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/04/resep-cumi-lada-hitam-by-qory-f.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.